Soal (Pilihan Ganda) Riset Operasi dan Jawaban
Contoh Soal Pilgan Tentang Riset Operasi
1. Suatu pendekatan, seperangkat teknik, sekelompok kegiatan, suatu kombinasi beberapa disiplin, suatu perluasan dari disipilin-disiplin utama (matematika, teknik, ekonomi), suatu disiplinbaru, suatu lapangan kerja, bahkan suatu agama merupakan pengertian riset operasi menurut...
a. Morse dan Kimball
b. Churchman, Arkoff dan Arnoff
c. Miller dan M.K. Starr
d. S.L Cook
2. Berikut ini terdapat beberapa tahapan-tahapan riset operasi sebagai berikut, kecuali...
a. Identifikasi Masalah dan Implementasi Hasil
b. Penyusunan model dan Pengesahan Model
c. Analisa model dan Pengesahan Model
d. Identifikasi Masalah dan penyusunan anggaran
a. Identifikasi Masalah dan Implementasi Hasil
b. Penyusunan model dan Pengesahan Model
c. Analisa model dan Pengesahan Model
d. Identifikasi Masalah dan penyusunan anggaran
3. Suatu penyajian fisik yang tampak seperti aslinya dari suatu sistem nyata dengan skala yang berbeda.
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
4. Peta dengan bermacam-macam warna merupakan model analog dimana perbedaan warna menunjukan perbedaan cirri, misalnya biru menunjukan air, kuning menunjukan pegunungan, hijau sebagai dataran rendah, dan lain-lain...
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
5. Seperangkat simbol matematik untuk menunjukan komponen-komponen (dan hubungan antar mereka) dari sistem nyata
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
6. Salah satu teknik penyelesaian riset operasi dalam hal ini adalah khusus menyelesaikan masalah-masalah optimasi (memaksimalkan atau meminimumkan) tetapi hanya terbatas pada masalah-masalah yang dapat diubah menjadi fungsi linier
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
a. Iconic (Physical) Model
b. Analogue Model
c. Mathematic (Symbolic) Model
d. Linier Programing
7. Bila ada masalah dan penyimpangan alokasi hasil produksi, jumlah kebutuhan melebihi kapasitas berarti….
a. Jumlah dari baris paling bawah melebihi jumlah baris paling atas
b. Jumlah dari baris paling bawah melebihi jumlah kolom paling bawah
c. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling atas
d. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling bawah
a. Jumlah dari baris paling bawah melebihi jumlah baris paling atas
b. Jumlah dari baris paling bawah melebihi jumlah kolom paling bawah
c. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling atas
d. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling bawah
8. Dalam linear programming metode simpleks bila batasan dengan tanda lebih besar atau sama dengan (=) maka solusi pemecahannya adalah….
a. Diberi slack variable yang bertanda negatif (-S)
b. Diberi slack variable yang bertanda positif (+S)
c. Diberi artificial variable yang bertanda negatif (-R)
d. Diberi artificial variable yang bertanda positif (+R)
a. Diberi slack variable yang bertanda negatif (-S)
b. Diberi slack variable yang bertanda positif (+S)
c. Diberi artificial variable yang bertanda negatif (-R)
d. Diberi artificial variable yang bertanda positif (+R)
9. Dalam model-model antrian, yang dimaksud dengan disiplin antrian adalah….
a. Aturan mengenai urutan pelayanan
b. Keseluruhan dari pelayanan yang diberikan kepada masukan
c. Sifat dari kedatangan masukan yang memerlukan pelayanan
d. Kumpulan dari masukan yang menunggu pelayanan
a. Aturan mengenai urutan pelayanan
b. Keseluruhan dari pelayanan yang diberikan kepada masukan
c. Sifat dari kedatangan masukan yang memerlukan pelayanan
d. Kumpulan dari masukan yang menunggu pelayanan
10. Dalam model-model antrian, yang dimaksud dengan distribusi kedatangan adalah….
a. Distribusi kemampuan pelayanan bisa bersifat tidak pasti, atau mengikuti distribusi probabilitas, atau distribusi binomial
b. Distribusi kemampuan pelayanan bisa bersifat pasti, atau mengikuti distribusi poisson, atau distribusi erlang
c. Distribusi kedatangan masukan bisa bersifat tidak pasti, atau mengikuti distribusi probabilitas, atau distribusi binomial
d. Distribusi kedatangan masukan bisa bersifat pasti, atau mengikuti distribusi poisson, atau distribusi erlang
a. Distribusi kemampuan pelayanan bisa bersifat tidak pasti, atau mengikuti distribusi probabilitas, atau distribusi binomial
b. Distribusi kemampuan pelayanan bisa bersifat pasti, atau mengikuti distribusi poisson, atau distribusi erlang
c. Distribusi kedatangan masukan bisa bersifat tidak pasti, atau mengikuti distribusi probabilitas, atau distribusi binomial
d. Distribusi kedatangan masukan bisa bersifat pasti, atau mengikuti distribusi poisson, atau distribusi erlang
11. Untuk memudahkan penyusunan jaringan kerja harus memperhatikan ketentuan-ketentuan sebagai berikut….
a. Dua buah kejadian (events) hanya bisa dihubungkan oleh satu anak panah (kegiatan) saja
b. Dua buah kejadian (events) bisa dihubungkan oleh lebih dari satu anak panah (kegiatan)
c. Satu anak panah (kegiatan) hanya bisa dihubungkan oleh satu buah kejadian (event) saja
d. Satu anak panah (kegiatan) bisa dihubungkan oleh lebih dari satu buah kejadian (event)

1. d. S.L Cook
2. d. Identifikasi Masalah dan penyusunan anggaran
3. a. Iconic (Physical) Model
4. b. Analogue Model
5. c. Mathematic (Symbolic) Model
6. d. Linier Programing
7. d. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling bawah
8. a. Diberi slack variable yang bertanda negatif (-S)
9. a. Aturan mengenai urutan pelayanan
10. d. Distribusi kedatangan masukan bisa bersifat pasti, atau mengikuti distribusi poisson, atau distribusi erlang
11. a. Dua buah kejadian (events) hanya bisa dihubungkan oleh satu anak panah (kegiatan) saja
a. Dua buah kejadian (events) hanya bisa dihubungkan oleh satu anak panah (kegiatan) saja
b. Dua buah kejadian (events) bisa dihubungkan oleh lebih dari satu anak panah (kegiatan)
c. Satu anak panah (kegiatan) hanya bisa dihubungkan oleh satu buah kejadian (event) saja
d. Satu anak panah (kegiatan) bisa dihubungkan oleh lebih dari satu buah kejadian (event)

Kunci Jawaban:
1. d. S.L Cook
2. d. Identifikasi Masalah dan penyusunan anggaran
3. a. Iconic (Physical) Model
4. b. Analogue Model
5. c. Mathematic (Symbolic) Model
6. d. Linier Programing
7. d. Jumlah dari kolom paling kanan melebihi jumlah baris paling bawah
8. a. Diberi slack variable yang bertanda negatif (-S)
9. a. Aturan mengenai urutan pelayanan
10. d. Distribusi kedatangan masukan bisa bersifat pasti, atau mengikuti distribusi poisson, atau distribusi erlang
11. a. Dua buah kejadian (events) hanya bisa dihubungkan oleh satu anak panah (kegiatan) saja