Soal (Uraian) Rangka Manusia dan Jawaban
Contoh Soal (Esai) Tentang Rangka Manusia
1. Tulang punya beberapa lapisan dari arah luar ke dalam berturut-turut, yaitu:
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan periosteum ?
3. Apa yang dimaksud dengan tulang dada (Sternum) ?
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tulang rusuk (Costae) ?
5. Apa yang dimaksud dengan alat gerak atas ?

1. Periosteum, tulang kompak, tulang spons, endosteum, dan sumsum tulang.
2. Periosteum adalah lapisan terluar tulang keras yang terdiri dari jaringan ikat fibrosa.
3. Tulang dada berfungsi sebagai tempat melekatnya tulang rusuk sejati dan bersama tulang rusuk membentuk rongga dada. Tidak hanya itu, tulang ini juga berfungsi melindungi organ-organ dalam, seperti jantung dan paru-paru.
4. Tulang rusuk merupakan tulang yang bagian belakangnya melekat pada tulang punggung. Tulang ini berjumah 12 pasang dan terdiri dari tiga macam, yaitu tulang rusuk sejari, tulang rusuk palsu, dan tulang rusuk melayang. Tulang rusuk berfungsi untuk membentuk rongga dada.
5. Alat gerak atas tersusun atas tulang pangkal lengan (humerus, tulang pengumpil (radius), tulang hasta (ulna), tulang pergelangan tangan (karpal), tulang telapak tangan (metakarpal), dan tulang ruas-ruas jari tangan (falanges).
2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan periosteum ?
3. Apa yang dimaksud dengan tulang dada (Sternum) ?
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tulang rusuk (Costae) ?
5. Apa yang dimaksud dengan alat gerak atas ?

Jawaban:
1. Periosteum, tulang kompak, tulang spons, endosteum, dan sumsum tulang.
2. Periosteum adalah lapisan terluar tulang keras yang terdiri dari jaringan ikat fibrosa.
3. Tulang dada berfungsi sebagai tempat melekatnya tulang rusuk sejati dan bersama tulang rusuk membentuk rongga dada. Tidak hanya itu, tulang ini juga berfungsi melindungi organ-organ dalam, seperti jantung dan paru-paru.
4. Tulang rusuk merupakan tulang yang bagian belakangnya melekat pada tulang punggung. Tulang ini berjumah 12 pasang dan terdiri dari tiga macam, yaitu tulang rusuk sejari, tulang rusuk palsu, dan tulang rusuk melayang. Tulang rusuk berfungsi untuk membentuk rongga dada.
5. Alat gerak atas tersusun atas tulang pangkal lengan (humerus, tulang pengumpil (radius), tulang hasta (ulna), tulang pergelangan tangan (karpal), tulang telapak tangan (metakarpal), dan tulang ruas-ruas jari tangan (falanges).