Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Soal (Pilihan Ganda) Manajemen Berbasis Sekolah dan Jawaban

Contoh Soal Pilgan Tentang Manajemen Berbasis Sekolah


1. Hal-hal yang harus diperhatikan sekolah ketika membuat rencana tahunan adalah kecual...
a. Mempertimbangkan data dari hasil evaluasi diri
b. Menyusun draf rencana tahunan sekolah bersama semua staf
c. Mempertimbangkan pengalaman sekolah lain yang berhasil
d. Mempertimbangkan kontek lingkungan dan aspirasi masyarakat

2. Program yang dianjurkan pemerintah agar setiap sekolah dapat menjadi sekolah efektif adalah dengan menerapkan ...
a. Program unggulan
b. Manajemen Berbasis Sekolah
c. Life Skill
d. Kurikulum berbasis kompetensi

3. Kepala sekolah yang senantiasa memberi arahan, mengendalikan, dan memotivasi stafnya agar menjalankan tugas sehari-hari dengan baik, menandakan bahwa kepala sekolah tersebut telah menjalankan fungsinya sebagai ...
a. Pemimpin
b. Manager
c. Organisator
d. Perencana

4. Penerapan KBK menuntut seorang guru untuk dapat merencanakan dan melaksanakan pembelajaran sesuai kondisi dan kebutuhan peserta didik serta melakukan evaluasi pembelajaran yang objektif. Tugas ini merupakan salah satu peran guru kecuali..
a. Guru kelas
b. Staf sekolah
c. Manager
d. Profesional

5. Perintisan MBS salah satunya dilatarbelakangi oleh adanya krisis ekonomi pada tahun 1997-1998. Pada saat itu Pemerintah menyelenggarakan suatu proyek untuk mempertahankan kualitas pendidikan dasar. Proyek tersebut dinamakan...
a. Program Wajib Belajar Sembilan Tahun diseluruh indonesia
b. Program kecakapan hidup yang dibutuhkan masyarakat
c. Jaringan Pengaman Sosial beasiswa
d. Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK)

6. Kebijakan pembangunan pendidikan yg berhubungan dng upaya peningkatan pengelolaan pendidikan dapat dicapai dengan ...
a. Terwujudnya organisasi sekolah di setiap kabupaten
b. Meningkatkan angka partisipasi siswa dlm pendidikan
c. Diterapkannya manajemen berbasis sekolah/masyarakat
d. Mengurangi jumlah buta aksara

7. Tujuan dibuatnya standar pelayanan minimal persekolahan adalah...
a. Sebagai standar pelayanan minimal dalam menyelenggarakn Manajemen Berbasis Sekolah
b. Patokan penyelenggaraan pendidikan di tingkat dasar dan menengah agar dapat mencapai kompetensi yg sama
c. Standar kompetensi yang harus dimiliki dan dikuasai oleh lulusan pendidikan tingkat dasar dan menengah
d. Patokan pelayanan minimal yang wajib dilakukan oleh kebupaten dan kota dalam penyelenggaraan pendidikan dasar dan menengah

8. Manajemen Berbasis Sekolah perlu diterapkan di sekolah karena...
a. Memberi arahan pada sekolah untuk mengembangkan keunggulannya
b. Mempunyai standar kompetensi guru yang lebih jelas
c. Memerlukan standar pelayanan minimal
d. Menjadi model pendidikan yang mudah diterapkan

9. Dalam UU No. 20 Thn 2003 tentang standar Pendidikan Nasaional dikatakan bahwa pemerintah pusat dan daerah bertanggungjawab menyediakan anggaran pendidikan sebagaimana diatur dalam pasal 31 ayat 4 UUD 45 dibahas pada pasal ....
a. 46 ayat 1 dan 2
b. 47 ayat 1 dan 2
c. 48 ayat 1
d. 49 ayat 1,2,3 dan 4

10. Pendanaan Pendidikan berbasis sekolah menuntut setiap sekolah utk memberikan layanan pendidikan pada siswa berdasarkan prinsip kecukupan, hal ini dapat dilakukan dengan cara...
a. Memberi bantuan biaya pendidikan berdasarkan kondisi sosial ekonomi siswa
b. Menghitung satuan biaya peranak untuk setiap bentuk satuan pendidikan
c. Menghitung penerimaan sekolah dari pemerintah kemudian dibagi berdasarkan jenjang dan jenis sekolah
d. Biaya minimal ditetapkan berdasarkan syarat pendirian sekolah dan tuntutan kurikulum

11. Pelaksanaan MBS khususnya yang berhubungan dengan efektifitas profesionalisme guru dan tenaga kependidikan, telah berjalan dengan lancar dan baik. Sehubungan dengan hal tersebut maka yang harus direorientasi oleh pemerintah adalah mengenai..
a. Pengawasan
b. Lembaga pelatihan guru dan tenaga kependidikan
c. Peraturan kebijakan pengadaan sarana dan prasarana
d. Monitoring dan evaluasi MBS

12. MBS adalah salah satu bentuk otonomi pendidikan pada satuan pendidikan dimana kepala sekolah dan guru dibantu komite sekolah dlm mengelola pendidikan. Definisi ini merupakan pendapat yang disampaikan oleh ....
a. Mellen,Ogawa dan Kranz
b. Neal
c. Taylor
d. Depdiknas

Jawaban:


1. d. Mempertimbangkan kontek lingkungan dan aspirasi masyarakat
2. c. Life Skill
3. b. Manager
4. a. Guru kelas
5. a. Program Wajib Belajar Sembilan Tahun diseluruh indonesia
6. c. Diterapkannya manajemen berbasis sekolah/masyarakat
7. d. Patokan pelayanan minimal yang wajib dilakukan oleh kebupaten dan kota dalam penyelenggaraan pendidikan dasar dan menengah
8. a. Memberi arahan pada sekolah untuk mengembangkan keunggulannya
9. a. 46 ayat 1 dan 2
10. b. Menghitung satuan biaya peranak untuk setiap bentuk satuan pendidikan
11. a. Pengawasan
12. a. Mellen, Ogawa dan Kranz